Judul Buku : Gathering Blue (The
Giver Quartet #2)
Penulis : Lois Lowry
Tebal : 109 halaman, ebook
Masa berkabung Kira di field (sebuah
lahan yg diperuntukkan bagi orang orang yang telah meninggal) telah usai.
Sekembalinya ia ke perkampungannya, ternyata para wanita di sana menunjukkan
secara terang terangan bahwa mereka tidak menyukai Kira. Bahwasanya gadis
dengan kaki cacat dan yatim piatu hanya akan memberatkan orang orang di kampung
mereka. Untuk itu, mereka (dengan provokasi seorang wanita bernama Vandara)
menyuruh Kira untuk pergi dari desa dan membiarkan bekas rumahnya dijadikan
tempat berternak para wanita.
Takut akan gerombolan wanita itu yang mungkin bisa saja membunuhnya secara beramai ramai, Kira kemudian mengingatkan lagi kepada mereka, bahwa setiap perselisihan harus dibawa ke Council of Guardians. Maka disidangkanlah masalah Kira dan Vandara di sana.
Takut akan gerombolan wanita itu yang mungkin bisa saja membunuhnya secara beramai ramai, Kira kemudian mengingatkan lagi kepada mereka, bahwa setiap perselisihan harus dibawa ke Council of Guardians. Maka disidangkanlah masalah Kira dan Vandara di sana.