Menjelang tahun ajaran baru, biasanya ibu-ibu macam saya ini sibuk ngurusin printilan buat anak sekolah. Mulai dari seragam, sepatu, tas, tempat makan, dan masih banyak lagi. Padahal selain mempersiapkan barang-barang tersebut, ada yang penting juga yaitu menyiapkan semangat anak terutama di hari pertama sekolah. Konon katanya, kesan pertama begitu berharga, jadi kalau hari-hari pertama anak...