Tadaaaa...
Sudah hari Rabu lagi, saatnya ber-ingin-ingin tentang buku baruuu.. :D
Kali ini pilihan saya jatuh ke sebuah buku yang baru diterbitin Atria (terjemahannya)
Iyaaaa, langsung jatuh hati begitu ngeliat covernya yang imuut dan ceritanya yang berdasarkan mitologi Yunani. :D
Seperti biasa, kalau kamu ingin ikutan eventnya Perpus Kecil, begini caranya :
1. Silakan follow blog Books To Share – atau tambahkan di blogroll/link blogmu =)
2. Buat posting mengenai buku-buku (boleh lebih dari 1) yang jadi inceran kalian minggu ini, mulai dari yang bakal segera dibeli, sampai yang paling mustahil dan hanya sebatas mimpi. Oya, sertakan juga alasan kenapa buku itu masuk dalam wishlist kalian ya!
3. Tinggalkan link postingan Wishful Wednesday kalian di Mr. Linky (klik saja tombol Mr. Linky di bagian bawah post). Kalau mau, silakan tambahkan button Wishful Wednesday di posting kalian.
4. Mari saling berkunjung ke sesama blogger yang sudah ikut share wishlistnya di hari Rabu =)
Sudah hari Rabu lagi, saatnya ber-ingin-ingin tentang buku baruuu.. :D
Kali ini pilihan saya jatuh ke sebuah buku yang baru diterbitin Atria (terjemahannya)
Athena selalu di atas rata-rata. Dia tidak pernah berbaur di SMP Triton.
Tetapi siapa yang mengira kalau dia adalah seorang dewi?
Tepatnya, putri Kepala Sekolah Zeus dan ketika dia dipanggil ke Akademi Gunung Olimpus, Athena berpikir kalau untuk pertama kalinya, barangkali dia akan berbaur dengan yang lain.
Namun ternyata, sekolah di Olimpus sungguh berbeda dengan di Bumi. Dia bertemu dengan dewa-dewi yang jauh lebih pintar darinya dan Athena juga harus berurusan dengan gadis paling jahat dalam sejarah—Medusa!
Lalu, bagaimana caranya membuat ayahnya bangga, jika Athena selalu membuat kesalahan?!
Ikuti kehidupan para dewa-dewi di Gunung Olimpus, tempat setiap dewa-dewi dalam kuil Yunani mengasah kekuatan mistisnya.
Dengan gaya yang unik, Joan Holub dan Suzanne Williams menambahkan bumbu-bumbu modern dalam mitologi yunani klasik dalam serial Goddess Girls
Iyaaaa, langsung jatuh hati begitu ngeliat covernya yang imuut dan ceritanya yang berdasarkan mitologi Yunani. :D
Seperti biasa, kalau kamu ingin ikutan eventnya Perpus Kecil, begini caranya :
1. Silakan follow blog Books To Share – atau tambahkan di blogroll/link blogmu =)
2. Buat posting mengenai buku-buku (boleh lebih dari 1) yang jadi inceran kalian minggu ini, mulai dari yang bakal segera dibeli, sampai yang paling mustahil dan hanya sebatas mimpi. Oya, sertakan juga alasan kenapa buku itu masuk dalam wishlist kalian ya!
3. Tinggalkan link postingan Wishful Wednesday kalian di Mr. Linky (klik saja tombol Mr. Linky di bagian bawah post). Kalau mau, silakan tambahkan button Wishful Wednesday di posting kalian.
4. Mari saling berkunjung ke sesama blogger yang sudah ikut share wishlistnya di hari Rabu =)
covernya lucuuu.. mudah2in isinya juga bkin senyum2.. hihi
BalasHapusbaru selesai baca mbak :D lumayan lucu sih ceritanya, serinya juga banyak >,<
BalasHapusini link postingan reviewnya (klo mau intip) 'no-spoiler' :D
http://my-fantasy-readings.blogspot.com/2013/02/books-goddes-girls-athena-brain.html
ya ampuuun unyu banget nih mitologi yunani dibikin jadi buku kayak gini...masuk wishlist!!! =D
BalasHapus@Dongeng : iyaaaa :D
BalasHapus@Hobby buku : *mluncur
@astrid : iyaa mbaak, jatuh cinta pada pandangan pertama X)